Miris, Dian Sastro Ngaku Pernah Diabaikan Keluarga Sendiri

Meski berasal dari keluarga berkecukupan, namun Dian Sastro pernah mengalami kejadian miris, yaitu tidak dianggap oleh keluarga sendiri. Nasehat dari sang mama membantunya untuk bangkit menjadi orang sukses.

Henny Nababan
Senin, 27 Maret 2023 | 17:35 WIB
Miris, Dian Sastro Ngaku Pernah Diabaikan Keluarga Sendiri
Dian Sastrowardoyo ([email protected])

Poptren.suara.com - Dian Sastrowardoyo, pernah mengalami kejadian miris saat dirinya masih berusia belia. Meski berasal dari keluarga berkecukupan, namun Dian pernah mengalami diperlakuan secara tidak enak atau diacuhkan oleh keluarganya sendiri. 

"And then somehow aku tuh, baru belajar yang namanya oh, aku nggak dianggap, hanya karena kami lebih nggak punya. Pernah bilang (ke sepupu), 'mbak. aku pinjem barbie dong' tapi diacuhin. Dan itu sering padahal keluarga sendiri," cerita artis usia 41 tahun dikutip dari Youtube Wardah Beauty, Senin 27 Maret 2023.

Kejadian itu dialaminya saat berkunjung ke rumah om dan tantenya yang secara finansial lebih baik dari keluargaa Dian. Hal tersebut diungkapkan Dian dalam Heart to Heart with Dewi Sandra.

“Mbak, kita tuh bukan orang kaya. Growing up it was tough. Bukan benar-benar orang miskin yang di bawah garis kemiskinan nggak. Middle class, of course masih banyak langit di atas langit.Dan ketemu sama keluarga kita yang lebih berhasil secara finansial, ternyata tuh nggak sepenuhnya pleasant.

Baca Juga:Kasus Mereda, Pj Gubernur DKI Pangkas 15 Ribu Kapasitas Isolasi Pasien Covid-19

Mendapat perlakuan seperti itu, Dian bercerita pada ibunya. Nasehat dari sang ibu membantunya untuk bangkit menjadi orang sukses. 

"Mama ku cuma bisa bilang gini, 'Dian kamu ingat, sekarang mereka bisa gituin kamu, tapi kalau kamu rajin belajar, kamu disiplin sama diri kamu, lihat 10 tahun dari sekarang, kamu jadi apa mereka jadi apa'," ujar Dian Sastro.

“Kalau kamu mau, kamu bisa jadi orang. Itu yang dia bilang, mama bilang dan pada saat kamu jadi orang, mama pengen lihat, dia jadi orang nggak sih, dengan ngacuhin orang kayak gitu,” lanjutnya

Berkaca dari pengalaman dan nasehat sang ibu, membuat Dian tak ingin memilih-milih teman berdasarkan pada status ekonomi. Dian malah senang bila bertemu dengan orang yang menurutnya baik, kreatif, bisa bekerja sama, dan membuat kontribusi yang bermakna, apalagi bila itu keluarga sendiri.

Selain itu Dian juga berharap kesuksesan yang dimilikinya mempunyai manfaat juga bagi orang lain.

Baca Juga:Diduga Habis Minum Obat Campur Krating Daeng, Pria Bersarung Tangan Merah Tewas di JPO Kalibata City, Mulutnya Berbusa!

Screen

Terkini

Kandungan nikotin yang ada di rokok ternyata bisa menyebabkan impotensi atau kesulitan ereksi bagi para pria.

Reading | 21:21 WIB

Lagu yang diciptakan oleh Raim Laode sedang menjadi hits di kalangan anak muda.

Music | 16:25 WIB

Donor dan efek sampingnya pada tubuh pendonor

Reading | 13:28 WIB

WordPress menguasai 43 persen dari semua situs web di internet, dan memegang 65 persen pangsa pasar untuk sistem manajemen konten yang ada.

Tech | 08:39 WIB

Pernahkah kamu mendengar tentang leher tegang tanda kolesterol tubuh kita tinggi?

Reading | 18:47 WIB

Lagu ini juga menjadi salah satu soundtrack dari film Aku dan Mesin Waktu.

Music | 16:34 WIB

Gerah dituding selingkuh, Inge Anugrah menantang pihak Ari Wibowo membuktikan hal tersebut di pengadilan.

Screen | 14:02 WIB

Raffi Ahmad sekeluarga sedang Bersiap-siap menunggu tamu istimewah mereka.

Screen | 12:27 WIB

Aldi mencium tangan, kening serta kaki ibunya guna meminta rido sang bunda.

Screen | 10:33 WIB

Kanker mulut, jangan anggap remeh karena sama bahayanya dengan kanker lain

Reading | 09:02 WIB

Sukron menabrak pengendara motor hingga tewas di Slipi pada 25 April 2023 lalu

Metropolitan | 07:02 WIB

Forum Akademisi Penggemar Sepak Bola Indonesia (FAPSI) menggelar nonton bareng (nobar) Piala Dunia U-20 antara Brazil melawan Tunisia.

Metropolitan | 06:12 WIB

Kongres Majelis Amanah Persatuan Kaum Betawi bakal dihadiri Heru Budi.

Metropolitan | 21:15 WIB

Plt Kepala Disdik DKI Syaefuloh Hidayat mengatakan, nilai anggaran untuk mencairkan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2023 adalah Rp 1,5 triliun.

Metropolitan | 18:46 WIB

Cuma ketemu sama penjaganya doang. Itu juga cuma pas bayar keamanan aja, kata Aminah.

Metropolitan | 16:18 WIB

Ayah Ayu Ting Ting sekaligus menjawab alasan keluarga menjual, bukan memberi barang-barang bekas mereka secara cuma-cuma.

Gosip | 07:00 WIB

Atta Halilintar dan Thariq jadi model di peragaan busana karya SAS Designs.

Gosip | 06:45 WIB

Maklum, Maxime Bouttier sepertinya tengah dimabuk kepayang dengan Luna Maya si pujaan hati.

Gosip | 06:30 WIB

Ariel NOAH duet bareng putrinya di acara wisuda buah hatinya.

Gosip | 06:15 WIB

Bighit Music selaku agensi yang menaungi J-Hope BTS buka suara.

Gosip | 06:00 WIB
Tampilkan lebih banyak