Poptren.suara.com - Nama Cindy Fatika Sari dan Tengku Firmansyah, pasangan yang hampir tak pernah kena gosip miring dalam pernikahan mereka yang menginjak usia 24 tahun.
Ternyata, pasangan ini punya kunci keromantisan yang jarang diketahui publik atau pasangan lain untuk menirunya. Tengku Firmansyah mengaku tak bisa berjauhan dari Cindy.
"Firman sering masakin aku, karena dia yang jago masak bukan aku, kita sering olahraga bareng, kita suka meluangkan waktu bareng-bareng aja soalnya hobinya kita sama," ungkap Cindy saat berbincang dengan InsertLive di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (18/9/2023).
"Nyari hobinya yang bisa berdua," tambah Tengku Firmasnyah.
Meski begitu, Tengku Firmasnyah mengaku bahwa sikap bucin-nya sempat membuat Cindy risih.
"Iya lumayan (bucin), dia awalnya agak-agak nggak seneng, kok nempel terus, agak risih karena dia butuh waktu buat temen-temennya, saya kasih tapi ada limitnya, ada waktunya," ungkapnya.
Aktor senior itu mengaku selalu menemani sang istri dan mengawasi dari kejauhan saat Cindy sedang bersama dengan teman-temannya.
"Itu selalu, bukan sekali, aku bilang kamu bisa nggak kalau nunggu jangan di restoran yang sama, jauhan dikit, atau nonton dulu," tambah Cindy.
Atas sikap bucin Tengku Firmasnyah terhadap Cindy ini sudah terjalin lama, lingkaran pertemanan mereka pun pada akhirnya memahami bahwa itu merupakan suatu ikatan cinta yang jarang dilakukan para artis belakangan ini.
Berita Terkait
-
Wow! Lucinta Luna Baru Pamer Garis Biru Langsung Hamil Dua Bulan dan Senam Hamil
-
Maxime Bouttier Cemburu, Luna Maya Ternyata Ngebet Dilamar Sosok ini
-
Geger Nadin Amizah Ngaku dilecehkan saat Lewati Kerumunan Manusia di Bandung
-
Inara Rusli Murka, Starla Dihujat Karena Mirip Virgoun: Nggak Bahagia Lihat Anak Mirip Bapaknya?
-
Kemendikbudristek Gelar 'Lomba Perahu Layar' Tradisional di Manado, Kepala Balai Pelestarian Sulut: Bangkitkan Kejayaan Nenek Moyang
Terpopuler
- Fuji Datangi Polres Jakarta Barat, Kacamata yang Dipakai Bikin Salfok dengan Harga Fantastis
- Detik-detik PDIP Umumkan Cawapres Ganjar Pranowo
- Timnas Indonesia U-24 Habis Dihujat Warganet, Indra Sjafri: Saya Tidak Suka...
- Media Vietnam Bahas Keberuntungan Timnas Indonesia U-24 Lolos 16 Besar Asian Games 2022
- Gabungnya Kaesang ke PSI Dianggap Jadi Sinyal Jokowi Sudah Tak Nyaman di PDIP
Screen
-
Wow! Lucinta Luna Baru Pamer Garis Biru Langsung Hamil Dua Bulan dan Senam Hamil
-
Maxime Bouttier Cemburu, Luna Maya Ternyata Ngebet Dilamar Sosok ini
-
Inara Rusli Murka, Starla Dihujat Karena Mirip Virgoun: Nggak Bahagia Lihat Anak Mirip Bapaknya?
-
Farida Nurhan Bongkar Profil Codeblu, Malah Dituduh Doxing dan Star Syndrome: Nerima Endorse Enggak Willian Anderson
-
Ngaku Dilecehkan Ustaz Terkenal, Siapa Sebenarnya Sosok Mondy Tatto
Terkini
-
Geger Nadin Amizah Ngaku dilecehkan saat Lewati Kerumunan Manusia di Bandung
-
Kemendikbudristek Gelar 'Lomba Perahu Layar' Tradisional di Manado, Kepala Balai Pelestarian Sulut: Bangkitkan Kejayaan Nenek Moyang
-
Sinyal yang Dikirim Tubuh agar Segera Melakukan Detoksifikasi Gula
-
Saling Singgung Ibu dan Anak, Giliran Lolly Dibetak Mami Eda Nikita Mirzani Langsung Bela Lolly
-
Bak Lepas dari Beban, Desta Bangga Sebut Dirinya Duda di Depan Raffi Ahmad